Piala Dunia 2018: Portugal Akui Hasil Imbang 1-1 Atas Iran
Berita Bola Cristiano Ronaldo, Piala Dunia 2018, Portugal vs IranAgen Bola Piala Dunia 2018 – Selasa dini hari (26/06) berlangsungnya pertandingan Portugal dengan Iran di Mordovia Arena, Saransk. Di awal babak pertandingan.
Kedua tim bermain dengan seru, karna kedua tim yang bermain malam ini sama-sama memiliki peluang untuk maju ke babak selanjutnya
sehingga bagi tim yang berlaga malam ini saling mengejar target.
Bagi kedua tim harus saling mengumpulkan hasil. Portugal hanya butuh hasil imbang sedangkan untuk Iran butuh kemenangan untuk mencapai ke babak 16 besar.
Baca Juga : Real Madrid Telah Mengangkat Julen Lopetegui Sebagai Pelatih
Di awal pertandingan kedua tim tidak tergesa-gesa untuk mendapatkan hasil, meski mereka berusaha untuk mencetak gol. Berselang akhir babak pertama Ricardo Quaresma melakukan tembakan dari tengah lapangan dan dapat menguasai bola di depan kotak penalti Iran. Hingga tembakan yang di lakukan Quaresma berhasil masuk ke gawang Iran. Penutupan babak pertama di akhiri dengan skor 0-1 untuk keunggulan Portugal.
Memasuki babak kedua, Cristiano Ronaldo mendapatkan cedera dan Portugal mendapatkan peluang penalti dari wasit, eksekusi penalti yang dilakukan sendiri oleh Ronaldo. Naas, eksekusi yang di lakukan oleh Ronaldo mampu dihentikan oleh Alireza Beiranvand.
Baca Juga : Uruguay Mengalahkan Mesir Dengan skor 1-0 Dalam Piala Dunia 2018
Iran kembali mendapatkan kesempatan pinalti lantaran Cedric dinilai melakukan handball. Eksekusi di lakukan Karim Ansarifard tanpa ragu mencetak gol dari penalti. hingga pertandingan berakhir dengan skor 1-1.
Skor imbang 1-1 berhasil meloloskan Portugal kebabak 16 besar dengan 5 poin, Sementara untuk Iran hanya mengumpulkan 4 poin hingga harus tersingkir dari Piala Dunia.
Baca Juga : Messi Gagal Pinalti, Hasil Imbang Argentina vs Islandia