City belum bisa berpikir akan memenangkan juara liga, walaupun sudah memimpin jauh dari para rival. Hal ini diungkapkan manajer Josep Guardiola.

Agen Bola Terpercaya – City saat ini memimpin klasemen Liga Inggris dengan 68 poin dari 25 laga. Di kedudukan kedua ada Manchester United yang selisih 15 poin, Liverpool (18 poin), dan Chelsea (18 poin).
Jika terus mengemas kemenangan City akan berpeluang mendapatkan juara di pekan ke 33. Di laga ini, City berpeluang juara saat menghadapi rival sekotanya yaitu MU.
Baca Juga : Mengaku Tak Fokus, Arsenal Melewati Bulan Sulit di Januari?
Guardiola menegaskan timnya tidak berpikir sudah ada di ambang juara musim ini. Karena menurutnya apapun masih bisa terjadi.
“Kami tidak bisa berpikir soal juara sekarang. Ini soal memenangkan pertandingan berikutnya dan saya tidak tahu apa yang akan terjadi,” Guardiola mengatakannya.
“Mungkin kami harus menunda pertandingan itu tidak masalah, tang penting adalah mencoba berjuang sampai akhir untuk menjadi juara. Itu yang paling diperhitungkan. Sisanya yang tidak masuk akal tidaklah penting.”
“Saya tahu jarak 15 poin cukup bagus untuk saat ini. Ini sama saja dengan tiga sampai lima pertandingan sebelumnya, tetapi di sepokbola, dalam olahraga apapun bisa terjadi.”
Baca Juga : Chelsea Berusaha Bangkit Usai Dipermalukan Dikandang Sendiri
“Kami bagus hari ini, tapi besok kami bisa tampil buruk. Banyak hal bisa terjadi. Hal yang paling penting yang sudah kami lakukan sejauh ini adalah fokus untuk pertandingan selanjutnya. Kemudian setelah semua itu, barulah kita bisa melihat. Sampai semuanya selesai, Anda harus bersiap untuk segalanya atas apa yang akan terjadi, itu berdasarkan pengalaman saya,” Guardiola mengingatkan.
Sabtu (3/2/18) City akan menghadapi Burnley di Turf Moor dalam pekan ke 26 Liga Inggris. Di pertemuan pertama pada 10 Oktober 2017 The Citizen unggul 3-0 di Etihad.
Baca Juga : Mourinho Adu Mulut Dengan Pogba Karena MU Kalah?
RELATED ARTICLES
Recent Posts
Recent Comments
Archives
- May 2019
- March 2019
- February 2019
- January 2019
- December 2018
- November 2018
- October 2018
- August 2018
- July 2018
- June 2018
- May 2018
- April 2018
- March 2018
- February 2018
- January 2018
- December 2017
- November 2017
- October 2017
- September 2017
- August 2017
- July 2017
- June 2017
- May 2017
- March 2017
- December 2016
- November 2016